Wajah beberapa sekolah di zaman Belanda
Sebuah sekolah menengah untuk warga Belanda dan lokal. Sebagian murid pria lokal tampak mengenakan blankon, kain, dan tanpa alas kaki. (klik untuk memperbesar | © L. Che Ian / NGA) |
Sebuah sekolah untuk berbagai jenjang usia yang tampaknya khusus untuk pemuda lokal (kalau diasumsikan bahwa para perempuan Belanda adalah keluarga dari tenaga pengajar). Pakaian para pelajar sudah merupakan campuran dan kombinasi dari elemen Barat dan lokal. (klik untuk memperbesar | © NGA) |
Sekolah Zendings (misi) di Kuranga, Tomohon (klik untuk memperbesar | © NGA) |
Purwokerto, antara 1930-1935: Pembukaan sekolah untuk anak perempuan di Mardikenya (klik untuk memperbesar | © NGA) |
Sebuah sekolah khusus untuk anak-anak perempuan, kemungkinan di Jawa Barat berdasarkan model kebayanya (klik untuk memperbesar | © NGA) |
Sebuah sekolah sangat sederhana di Bogor (klik untuk memperbesar | © NGA) |
Tempat: Bogor, Purwokerto, Tomohon
Tokoh:
Peristiwa:
Fotografer:
Sumber / Hak cipta: National Gallery of Australia
Catatan:
Gabung dalam percakapan